Drama Jepang Terbaru "Switch Girl"

Apakah kamu tipe gadis yg bila pasta gigimu habis, maka akan memotong bagian ujung nya lalu mengorek isinya menggunakan sikat gigimu?
Apakah kamu tipe gadis yg hobi mencium bau kaos kakimu, lalu menikmati bau nya?
Apakah kamu itpe gadis yang rapih di luar rumah, namun berantakan ketika di rumah?
Kalo jawaban nya IYA, berarti kamu adalah SWITCH GIRL...?.. 

Itu lah kalimat pembuka untuk Drama Jepang terbaru "Switch Girl"
. Sebuah drama yang diangkat dari salah satu manga dengan judul yang sama "switch Girl".
Khusus untuk Drama Jepang "switch girl" ini, penulis kasi rekomen banget deh. Khususnya untuk fans boy babyface Kiriyama Renn. Ha ha ha
Sebenernya bukan karena Kiriyama Renn kok_Walau sesudah nonton "switch Girl" ini_ dia jadi idola baru penulis, Tapi penulis ngasi rekom drama jepang yang satu ini dengan alasan karena drama ini asli menghibur. Sumpah, koclak banget tapi tetep ada adegan haru sama Romantisnya juga yang nggak pernah ketinggalan.
Sebelum ke review nya, Kita kenali dulu yuk siapa siapa aja yang maen di drama "switch Girl" :


Title: スイッチガール!!
Title (romaji): Switch Girl!!
Format: Renzoku
Genre: Romance, Comedy
Episodes: 8
Broadcast network: Fuji TV Two
Broadcast period: 2011-Dec-24 start
Air time: Saturday

Nishiuchi Mariya sebagai Tamiya Nika

Kiriyama Renn sebagai Arata

Sinopsis Drama Jepang Terbaru "Switch Girl" :
Mika Tamiya, Seorang murid SMU yang sangat cantik dan populer. Yang di jadikan idola di sekolahnya. Fansnya juga cukup banyak baik itu cewek maupun cowok. Walau tetep dia punya musuh juga si. Ehem, saingan tepatnya.
Tapi siapa yang menduga, di balik sosok sempurna Mika Tamiya ternyata ia adalah seorang gadis yang jorok dan ceroboh banget. Terus juga punya kebiasaan - kebiasaan yang aneh. Mengenai kepribadiannya yang buruk atau lebih di kenal dengan MODE OFF, tak ada yang mengetahuinya kecuali sahabat karibnya, Nika.
Sampai kemudian munculah siswa baru, Kamiyama Arata (Diperankan oleh Kiriyama Ren) yang berkat beberapa 'accident' yang tak di sangka mengetahui siapa sosok sebenarnya seorang Mika Tamiya.
Tapi ternyata Kehidupan Kariyama Arata ternyata tak jauh beda dari Mika tamaya. Sosok cowok ini juga punya dua kpibadian. Bedanya ia kebalikan dari mika. Kariyama Arata justru menyembunyikan "Ketampanan"nya lewat kacamata yang ia kenakan. Wuakakka...
Nah, Pokoknya cerita ini lucu banget deh. Apalagi waktu konfil terjadi dengan munculnya cowok yang naksir Mika dan cewek yang Deketin Mika...
Wukakkaka, seru deh pokoknya. So untuk lebih jelas mending nonton aja langsung. Oke?..!!!..

Comments

  1. wah jadi pingin lihat aku<<< lum list neh>> salam kenal kak. juangan lupa kunjungi web saya. www.griyaaydez.web.id

    ReplyDelete
  2. mauuuuu nontonnnnnnnnnnnnnnn

    ReplyDelete
  3. kalo mau nonton enaknya gimana, kak? download? atau beli cd nya, ada gak?;_;

    ReplyDelete
    Replies
    1. Gak tau ya cd nya ada atau enggak. Kalau admin pribadi mah, lebih suka download.... :D

      Delete

Post a Comment